LLI Sumut Merayakan Halun 2023 Bersama Gubernur Sumut Di Kantor Gubernur Sumatera Utara

INDONESIA24

- Redaksi

Minggu, 23 Juli 2023 - 16:23 WIB

40347 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN,Indonesia24.com| Dalam rangka HALUN ke 27 tahun 2023, Lembaga Lanjut Usia Indonesia Provinsi Sumatera Utara bersama dengan Lembaga Lanjut Usia Indonesia berkumpul bersama Bapak Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi dengan Kepengurusan LLI yang sudah terbentuk di 4 Kabupaten Kota yaitu Medan, Binjai, Deli Serdang dan Serdang Bedagai pada taggal 12 Juli 2023 di Kantor Gubsu.

Beberapa Kepala SKP Provsu sebagai Pembina Lembaga Lanjut Usia Provsu hadir dalam acara tersebut dan  juga hadir DPRDTk. I Provsu serta Kepala Bank Sumut yang baru yaitu  Babay Parid Wazdi turut  memberikan bantuan secara simbolik kepada Lembaga Lanjut Usia Indonesia Provsu berupa Dana Bantuan Operasional dan Bantuan alat alat kesehatan seperti Kursi Roda, tongkat dan Alat Bantu Dengar.

Acara yang dihadiri oleh lebih kurang 500 lansia yang tersebar dari 4 Kabupaten Kota yaitu Medan, Binjai, Deli Serdang dan Serdang Bedagai selaku Penyelenggara Gerakan Kesehatan Lanjut Usia Indonesia yang telah sukses dilaksanakan berdasarkan hasil Kerjasama dan MOU dengan Kementrian Kesehatan Republik Indonesia pada tanggal 04 April 2023 sampai dengan 27 Juni 2023 yang lalu.

Baca Juga :  Warga Apresiasi Kanit Reskrim Polsek Medan Baru Arjuna Bangun Respek Pengaduan Masyarakat

Hadir pada saat itu Sekretaris Lembaga Lanjut Usia Indonesia Kota Binjai, Dewi Lestari, S.PdI mengaku sangat senang bisa membahagiakan para Lansia Binjai dan telah menerima Undangan untuk menghadirkan 50 Lansia melalui Sekretaris Lembagai Lanjut Usia Indonesia (LLI) Provinsi Sumatera Utara Bapak H. Abd. Rahman Nasution pada tanggal 09 Juli 2023.  Peringatan HALUN yang dilaksanakan di Kantor Gubernur tepatnya di Aula Raja Inal Siregar tersebut Gubernur Edy Rahmayadi berjanji akan melaksanakan hal serupa sebanyak 2 kali dalam setahun dan sesekali akan membawa para Lansia merayakan HALUN di tempat rekreasi seperti Parapat.

Dewi menambahkan, “Semoga acara ini bisa membuat senang para lansia, kami pun berharap, semoga dalam waktu dekat, anggota Lansia yang tergabung dalam wadah LLI Kota Binjai mendapat perhatian dan perlakuan yang baik dari Pihak Pembina”.

Baca Juga :  Sidang 263 PT Pelayaran Bintang Putih Maersk Line Kembali di Gelar di Pengadilan Negeri Medan

Di sela sela Acara Halun tersebut hadir pula Lansia perwakilan dari daerah Tanah Karo tepatnya dari Desa Berganding yaitu Ibu Ratem br Sitepu .

Beliau diundang oleh LLI Provinsi Sumatera Utara melalui Bapak Drs. H. Abd. Rahman Nasution untuk hadir sebagai undangan perwakilan daerah Tanah Karo. Hal ini sehubungan dengan Salah Kegiatan Program Kerja yaitu perluasan jaringan dan kepengurusan di seluruh daerah di Provinsi Sumatera Utara. Kedepan akan segera dibentuk kepengurusan LLI di daerah Tanah Karo.

 

Dalam Kesempatan ini juga salah satu  masyarakat desa Beganding kec Simpang Empat Iman Ginting mendapat bantuan Kursi Roda dari Gubernur Sumatera Utara

Ditempat terpisah Cicit  Tertua  Pulu Ganding yang  Staff Kementeriaan Sosial RI Dra Agustina Kaban MSi ”  saya sebagai pemerhati Lansia merasa memberikan apresiasi kepada Pemerintah dan para pengurus Lembaga Lansia Indonesia yang telah berkolaborasi dgn baik sehingga pelaksanaan ini berjalan baik dan lancar”katanya

(ERI)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Lembaga Garda Indonesia Satu Minta Kejagung RI Ambil Alih Usut Penggunaan Dana PEN Rp78 Miliar Di Kab.Batubara
Selamat..!!!Satlantas Tanah Karo Juara II Ajang Local Heroes Award di Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke 69
Membangun Kembali Peradaban Kita Kalak Karo
DPW PWOIN Sumut Kecam Dugaan Arogansi Kadisporasu Saat Dikomfirmasi Wartawan
Dosen USU Roy Fachraby Ginting : Kunjungan Paus Fransiskus dan Makna Keteladanan Seorang Pemimpin
Roy Fachraby Ginting : Politik itu Mahal di buat oleh Elit Politik
Zahir-Aslam Jalani Pemeriksaan Kesehatan di RSU Haji Medan
Kecewa Berkas MPSU Tak Sampai Ke Walikota Medan Terkait Kisruh Kepling 13 Komat IV, MPSU Pastikan Demo Kembali Dengan Masa Lebih Besar

Berita Terkait

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 22:22 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan Dharma Elfrishon Situmorang Sebagai Anggota DPRD Partai GELORA Kab. Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 20:46 WIB

ni 40 Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 yang di Lantik

Jumat, 4 Oktober 2024 - 15:17 WIB

TOSS!!Tino Mimana dan Onasis Sitepu Kunjungi Pusat Pasar Dan Pajak Buah Berastagi

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:25 WIB

Selamat dan Sukses Atas Pelantikan FERI EDISONTA MILALA Menjadi Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024 - 07:19 WIB

Rehulina Br Tarigan Anggota DPRD Karo Periode 2024-2029 Dari Fraksi Nasdem Ucapkan Terima Kasih Kepada Masyarakat Karo Daerah Pemilihan I

Jumat, 4 Oktober 2024 - 01:53 WIB

Ketua Aman Bang : Anak Muda Pilih Yang Muda..!!!

Rabu, 2 Oktober 2024 - 23:18 WIB

Latif Purba : Jika benar mereka Pemerintah Desa Beganding Murni tidak melakukan Dugaan Korupsi dipenggunaan Dana Desa..!!!Kenapa tidak menghadiri undangan dari Penyidik .

Rabu, 2 Oktober 2024 - 08:19 WIB

Aliansi Milenial Anak BAngsa (AMAN BANG) Dukung TOSS..!! Menjadi Bupati dan Wakil Bupati Karo

Berita Terbaru