NAVY DIPLOMACY SATLAT KJK 2023 KUNJUNGI NAVY MUSEUM DI INGGRIS

INDONESIA24

- Redaksi

Minggu, 9 Juli 2023 - 12:44 WIB

4061 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

AAL, Inggris (8/7). Dalam rangka meningkatkan Diplomasi dan wawasan keangkatan lautan, Satlat Kartika Jala Krida 2023 yang membawa 68 Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL) angkatan ke-70 dengan Palaklat Mayor Laut (P) Rendra Hariwibowo mengunjungi museum angkatan laut selama bersandar dibeberapa negara di Eropa.

Baca Juga :  Diaspora Indonesia-Qatar Fitrawandi Daud Apresiasi WGC, di Qatar Ada 3-4 KK Orang Gayo

Tujuan dari kunjungan tersebut selain meningkatkan wawasan juga memberikan ilmu mendalam untuk mengenali angkatan laut dari negara lain, mulai dari sejarah, tradisi, hubungan bilateral antara kedua negara, pendidikan pembentukan prajurit dan banyak hal lain yang berkaitan dengan angkatan laut.

Baca Juga :  Masyarakat Aceh Klang Malaysia Galang Dana Untuk Palestina

Hal ini tentunya sangat sesuai dengan keilmuan yang dimiliki para taruna AAL korps pelaut yang saat ini sedang mengemban misi pelatihan pelayaran dan praktek diplomasi keangkatan lautan.

Facebook Comments Box

Berita Terkait

 Santri dan Mahasiswa Indonesia Ikuti Program Harmony in Action Di Thailand
2.5 Tahun Terbentuk, Komunitas One Week One Juz Indonesia Lakukan Penguatan Pengurus
Diaspora Indonesia-Qatar Fitrawandi Daud Apresiasi WGC, di Qatar Ada 3-4 KK Orang Gayo
Maroko Tegaskan Komitmennya Mendukung Palestina di Mahkamah Internasional
Masyarakat Aceh Klang Malaysia Galang Dana Untuk Palestina
PTPN IV dan reNIKOLA Jalin Kemitraan Guna Kembangkan 4 Unit Pabrik CBG Plant di Sumatera Utara
Pakar : Skandal Korupsi dan Pencucian Uang, Joe Biden Bakal Dimakzulkan dan Kena Sangsi Pidana
Momen Langka, Upacara Kenaikan Pangkat Taruna AAL Dilaksanakan Di Belanda

Berita Terkait

Minggu, 7 Juli 2024 - 09:54 WIB

Rico Sempurna Pasaribu : “Tolong Lindungi Saya Bang

Sabtu, 6 Juli 2024 - 23:20 WIB

Sekda Kabupaten Karo : Tetap Semangat Karang Taruna Berastagi

Sabtu, 6 Juli 2024 - 07:48 WIB

Penggiat Sosial Apresiasi Karang Taruna Kecamatan Berastagi

Sabtu, 6 Juli 2024 - 02:18 WIB

Rekan Rekan Jurnalis Cicipi Cimpa Unung Unung Milik Karang Taruna Berastagi

Jumat, 5 Juli 2024 - 18:44 WIB

Kebakaran di Jalan Sakti Gang Damai Kabanjahe

Jumat, 5 Juli 2024 - 17:52 WIB

Berkunjung ke Karo Abetnego Tarigan Pimpin Intervensi Serentak Penurunan Stunting

Jumat, 5 Juli 2024 - 12:00 WIB

FBB Hari Kedua..!!! Sekretaris Koswari Kabupaten Karo Kunjungi Posko Karang Taruna Berastagi

Jumat, 5 Juli 2024 - 07:09 WIB

FBB di Berastagi…!!! Anggota DPRD Karo Singgah di Posko Karang Taruna Berastagi

Berita Terbaru

BATU BARA

Pelaksanaan Patroli Dialogis malam dilakukan Polsek Lima Puluh

Minggu, 7 Jul 2024 - 21:12 WIB

BISNIS

20 Penyebab Genset Rusak yang Harus Anda Ketahui

Minggu, 7 Jul 2024 - 17:04 WIB