Tekan Inflasi Daerah Polres Subang Gelar Pasar murah Di Pasar Pujasera Subang

INDONESIA24

- Redaksi

Senin, 26 Juni 2023 - 21:58 WIB

40103 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subang |  Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara Ke – 77, Polres Subang bersama DKUPP dan PT Ciomas Adisatwa Subang akan menggelar pasar murah daging ayam broiler di lapangan parkir Pasar Pujasera Subang, Kabupaten Subang, Selasa (27/06/2023).

Kapolres Subang AKBP Sumarni, S.I.K, S.H, M.H mengatakan pasar murah daging ayam broiler dilaksanakan dalam rangka membantu masyarakat untuk mendapatkan daging ayam dengan harga yang murah.

Baca Juga :  Pencapaian PAD Belum Maksimal..., Widho Menghimbau Pemilik Kendaraan Agar Melakukan Uji Kelayakan Bermotor

“Polres Subang bersama DKUPP dan PT Ciomas Adisatwa Subang akan menghadirkan pasar murah daging ayam broiler dengan harga yang terjangkau bagi masyarakat,” ucap AKBP Sumarni.

Pasar murah tersebut, menurut Kapolres Subang, dengan tujuan untuk meringankan beban masyarakat, karena dari hasil pengecekan sementara saat ini harga daging ayam di pasaran mencapai Rp40 ribu per kgnya.

Selain itu, Kapolres Subang menegaskan bahwa diadakannya Pasar Murah Ayam Broiler ini dalam rangka Hari Bhayangkara ke-77 dan menjelang Hari Raya Idul Adha 1444 H.

Baca Juga :  Ketum PEKAT IB Aga Khan, Caleg DPR RI Partai Golkar Dapil Sumsel 2 Turun Langsung Serap Aspirasi dan Kenalkan Diri ke Masyarakat

Selain itu, AKBP Sumarni berharap pasar murah semakin mendekatkan polisi dengan masyarakat, sehingga masyarakat semakin merasakan manfaat kehadiran polisi.

“Semoga pasar murah tersebut mampu menekan inflasi daerah, meringankan beban masyarakat dan semakin mendekatkan polisi dengan masyarakat,” Ujar Kapolres Subang.*

(Eric)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kampanye Hari Terakhir, Tim Pemenangan Zahir – Aslam Konvoi Keliling Batu Bara
Ratusan Warga Pematang Kuing Sambut dan Dukung Kunjungan Zahir Bersama Maya
Paslon Zahir – Aslam Pilih Gelar Kenduri Akbar dan Doa Dibanding Kampanye Rapat Umum
754 Tenaga Pendidik TK/PAUD Batu Bara Non ASN Akan Peroleh Kartu BPJS Ketenagakerjaan Gratis 
Dinas Pendidikan Tandatangan MoU BPJS Ketenagakerjaan Non ASN 754 Tenaga kerjaan TK/Paud
Kadis Kesehatan Batu Bara diduga arahkan Kapus ke Paslon tertentu.”Dr.Deni :Pusing dengan isu politik kepala sakit ampun
Aslam : Saya Bersemangat Atas Dukungan Ibu Ibu di Desa Sipare-pare dan Titi Payung
Pemkab Pakpak Bharat Gelar Sosialisasi Penanggulangan Bencana

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB