Sambut HUT Kota Tebing Tinggi, PTPN III (Persero) Serahkan Bantuan Tenda Kerucut

Avid

- Redaksi

Sabtu, 24 Juni 2023 - 08:28 WIB

40107 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tebing Tinggi

Menyambut peringatan Ulang Tahun Kota Tebing Tinggi yang ke-106 Tahun tanggal 01 Juli 2023 mendatang, PTPN III (Persero) serahkan bantuan 3 (tiga) set Tenda Kerucut/Sarnafil kepada Walikota Tebing Tinggi melalui Bappeda Kota Tebing Tinggi.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh Manajer kebun Rambutan, Ihsan Sawal Sinuraya selaku perwakilan Manajemen PTPN III (Persero) dan diterima langsung oleh Walikota Tebing Tinggi, Drs. Syarmadani, M.Si didampingi Kepala Bappeda Kota Tebing Tinggi, Erwin, bertempat di Rumah Dinas Walikota Tebing Tinggi, Jumat ( 23 Juni 2023).

Tenda kerucut yang diberikan nantinya akan digunakan sebagai sarana event promosi Produk UMKM pada perayaan Ulang Tahun Kota Tebing Tinggi ke 106 Tahun 01 Juli 2023. Promosi Produk UMKM ini akan diikutsertakan dalam setiap kegiatan-kegiatan yang diselenggarakan sebagai upaya peningkatan perekonomian
masyarakat melalui sektor UMKM.
Dalam sambutannya, Syarmadani menyampaikan terima kasih kepada PTPN III (Persero) yang telah memberikan bantuan untuk mendukung pengembangan UMKM di kota Tebing Tinggi.

Baca Juga :  Sebanyak 6.000 Orang Abang Becak Siap Jaga Kondusifitas Pemilu 2024

“Ulang tahun kota merupakan momen yang berarti bagi kita semua. Dalam perjalanan perkembangan kota ini, perusahaan- perusahaan lokal
telah berperan penting dalam mewujudkan kemajuan kita bersama,” ujar Syarmadani.

Lebih lanjut, Ihsan Sinuraya mewakili SEVP PTPN III (Persero) menyampaika” Semoga kegiatan ini menjadi komitmen bersama dalam menjalin hubungan dan komunikasi yang baik antara PTPN III (Persero) dengan Pemerintah Kota Tebing Tinggi,” harapnya

Baca Juga :  Dihadiri Panglima TNI dan Kapolri, Alumni AKABRI 1989 Gelar Bakti Sosial Kesehatan di Tasikmalaya

Mohon doa untuk kemajuan dan keberlanjutan PTPN III (Persero), sehingga di tahun mendatang PTPN III (Persero) masih turut berkontribusi membangun dan mengembangkan Kota Tebing Tinggi”. Tutup Ihsan.

Ditempat terpisah Kepala Biro Sekretariat PTPN III (Persero), H. Dhani Diansurya Hasibuan menyampaikan “Penyerahan bantuan tenda ini kami harapkan menjadi awal yang baik dalam upaya meningkatkan perekonomian masyarakat, menggerakkan roda usaha UMKM, serta memberikan dampak positif bagi masyarakat.(AVID/rel)

Berita Terkait

Keren…!!!Dua Putra Karo Memperkuat Sumut United FC di Liga Nusantara 2024-2025
Harapan Besar Presiden Prabowo Subianto kepada Brigjen Pol Purn Dr dr Antonius Ginting Untuk Bangun Taneh Karo Simalem
 Telkom Witel Sumut Dukung Digitalisasi Universitas Deztron Indonesia dengan Apresiasi dan Solusi Inovatif
SD Laudato Si School Pancur Batu Raih Mendali Emas Di Kompetisi Di Perguruan Tinggi EKA
Kejayaan Kerajaan Aru atau Haru dan Lahirnya 5 Kerajaan Suku Karo di Sekitar Medan Pasca Runtuhnya Kerajaan Aru atau Haru
Karutan Kabanjahe Ikuti Kegiatan Penandatanganan Fakta Integritas, Pengambilan Sumpah Jabatan, dan Arahan Perdana Kepala Kanwil Ditjenpas Sumut
Diduga penipu Suami Istri Asal Tanjung Balai Ini Resmi Dilaporkan ke Polrestabes Medan
Lahirnya Sibayak dan Raja Urung Karo Pasca Runtuhnya Kerajaan Aru atau Haru di Sumatera Timur

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 18:21 WIB

Karang Taruna Berastagi Berduka..!!! Wakil Bendahara Putra Jaya Sinulingga Tutup Usia

Rabu, 12 Maret 2025 - 17:00 WIB

Pulanglah Ema Veronika..!!! Suamimu Cemas Mencarimu

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:29 WIB

Komposisi Alat Kelengkapan DPRD Karo Periode 2024-2029 Terbentuk

Senin, 10 Maret 2025 - 20:36 WIB

Diajak Kosumsi Narkoba dan Main Judi Online, Ganda Gurusinga Dijebak di Penginapan Mandiri

Senin, 10 Maret 2025 - 12:13 WIB

Program Rutin..!!!PC Fatayat NU Kota Medan,Bagi Sedekah 5000 mendapat Pakaian Preloved Kepada Masyarakat Kurang Mampu

Minggu, 9 Maret 2025 - 19:54 WIB

Erianto Perangin-Angin Sambut Baik Kehadiran Pusat Rehabilitasi Narkoba Kitaro,Ini Bukan Yang Pertama

Minggu, 9 Maret 2025 - 16:01 WIB

Untuk Memastikan Situasi Aman dan Nyaman…!!! Rutan Kabanjahe Gelar Razia Insidentil Kamar Hunian

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:22 WIB

Mengusung Tema “Kabupaten Karo Beriman Berbudaya Unggul Modern dan Sejahtera”..!!! Bupati Karo Resmi Buka Hari Jadi Kabupaten Karo ke 79

Berita Terbaru

KARO

Pulanglah Ema Veronika..!!! Suamimu Cemas Mencarimu

Rabu, 12 Mar 2025 - 17:00 WIB