Bakti Religi Hari Bhayangkara ke 77 Polresta Banyuwangi Bersihkan Rumah Ibadah di Bumi Blambangan

Sri Suwarni

- Redaksi

Jumat, 23 Juni 2023 - 19:35 WIB

40105 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

BANYUWANGI, Indonesia24.co,- Personil Polresta Banyuwangi Polda Jatim kembali melakukan kegiatan bakti sosial dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke 77.

Kali ini melaksanakan kerja bakti untuk membersihkan beberapa rumah ibadah di seputaran Kota Banyuwangi pada, Jumat 23 Juni 2023 pagi.

Adapun tempat-tempat kegiatan Bakti Religi ini dilaksanakan yaitu Pure Girinata dan disejumlah gereja yang ada di Kota Banyuwangi.

Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Waka Polresta Banyuwangi AKBP Dewa Putu Eka Darmawan.

Waka Polresta Banyuwangi mengatakan bahwa kegiatan bakti religi tersebut merupakan wujud kepedulian dan menyatunya unat dan Polri dalam menyonsong Hari Bhayangkara Ke-77 yang jatuh pada tanggal 1 Juli 2023 mendatang.

Baca Juga :  Kapolda Jatim Letakan Batu Pertama Pembangunan Asrama Polwan Sawitri

“Kami Polresta Banyuwangi melakukan pembersihan di gereja-gereja, dan masjid dan pure yang ada di Kota Banyuwangi,” ungkapnya.

AKBP Dewa mengatakan, kegiatan bakti religi yang dilakukan itu merupakan bentuk kepedulian Polri terhadap kebersihan lingkungan masyarakat terutama kebersihan lingkungan ruumah ibadah.

“Kami berharap dengan adanya kegiatan bakti religi ini, masyarakat semakin sadar akan pentingnya kebersihan lingkungan sehingga pola hidup bersih dan sehat menjadi suatu kebiasaan bagi masyarakat,” ungkapnya.

Baca Juga :  Polresta Sidoarjo Terima Penghargaan Inovasi Pelayanan Terbaik 2023 dari Kapolri

Pada kesempatan itu, AKBP Dewa memberikan apresiasi dan mengucapkan terima kasih kepada para tokoh agama dan umat beragama di Banyuwangi yang selalu mendukung Polresta Banyuwangi dalam melakukan tugas Harkamtibmas serta kegiatan sosial dalam rangka Hari Bhayangkara ke 77.

“Terimakasih kepada para tokoh agama dan seluruh umat yang selama ini sudah mendukung terpeliharanya sitkamtibmas yang kondusif di bumi Blambangan ini,”pungkas Kapolresta Banyuwangi. (Sri.S/Red)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polresta Banyuwangi Himbau Pengguna Jalan Lewat Jalur Selatan Hindari Macet Antrean Pelabuhan Ketapang
Aksi Simpatik Polisi Berbagi Air Mineral Kepada Pengendara yang Antri di Pelabuhan Ketapang Banyuwang
Polresta Banyuwangi Berhasil Hentikan Drama Pelarian Pembobol ATM Kurang Dari 24 Jam
Dua Titik Jalan Rabat Beton TMMD Reguler ke-116, Kodim 1203/Ktp Tuntas 100 %
Polresta Banyuwangi Gelar Lomba Pos Kamling Tingkatkan Peran Masyarakat Jaga Kondusifitas Kamtibmas
Tag :

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 23:40 WIB

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Sabtu, 23 November 2024 - 19:43 WIB

Forkopimda Pakpak Bharat Rapat Bahas Pengiriman Logistik Pilkada

Rabu, 20 November 2024 - 03:50 WIB

Mantan Legislator Sumut Nurhasanah Mohon Keadilan Kepada Presiden Prabowo Subianto

Minggu, 10 November 2024 - 20:14 WIB

Pjs Bupati Naslindo Sirait Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2024

Kamis, 7 November 2024 - 22:08 WIB

Resiko Bencana di Pakpak Bharat Tinggi

Kamis, 7 November 2024 - 17:09 WIB

Syaiful Syafri ; Pemberdayaan Sosial Langkah Percepatan Menurunkan Kemiskinan Di Indonesia

Selasa, 5 November 2024 - 18:56 WIB

Dukungan Terhadap Zahir – Aslam Semakin Deras, Kali Ini Suku Batak se-Batu Bara Gelar Doa Bersama

Senin, 4 November 2024 - 00:13 WIB

Polsek Bosar Maligas Lakukan Patroli Malam untuk Antisipasi Kejahatan 3C, Pastikan Keamanan Masyarakat Tetap Terjaga

Berita Terbaru

Oplus_0

PAKPAK BHARAT

Peringatan Hari Guru di Pakpak Bharat

Senin, 25 Nov 2024 - 23:40 WIB